Ikonograph Tentang Permainan Judi di Masa Lalu – Sebuah penemuan gambar tentang permainan judi dimasa lalu, yaitu sebuah dadu yang terbuat dari kayu yang diperkirakan sudah ada sejak 6000 tahun yang lalu. Dadu kayu ini di temukan di sebuah penggalian di Norwegia, Uniknya dadu yang ditemukan berbeda dengan dadu yang kita mainkan sekarang. Yang dimana […]
Continue readingIkonografi Tentang Dewa Dewi Masa Klasik
Ikonografi Tentang Dewa Dewi Masa Klasik – Balai pelestarian cagar budaya jawa atau disingkat dengan sebutan BPCB yang dimana terlah menerbitkan buku tentang Dewa Dewi Masa klasik, dan buku ini rencananya akan dibagikan secara gratis kepada masyarakat selama persediaan masih ada. Namun karena banyaknya peminat dari masyarakat jawa, banyak yang tidak mendapatkan buku hasil karya […]
Continue readingAgus Kama Loedin Terinspirasi Ikonografi Jawa Klasik
Agus Kama Loedin Terinspirasi Ikonografi Jawa Klasik Mungkin beberapa dari kalian sudah mengetahui dengan jelas apa itu ikonografi. Diartikel sebelumnya sudah banyak dijelaskan apa arti ikonografi dan pengertian dari beberapa ahli tentang ikonografi. Saat ini kita tidak untuk membahas pengertian atau fungsi, melainkan ingin mengupas beberapa informasi tentang para seniman hebat yang bersangkutan dengan ikonografi, […]
Continue readingArca Hindu Termasuk Ikonograph Mitologi
Arca Hindu Termasuk Ikonograph Mitologi – Manusia adalah memiliki kemampuan dalam kesenian, Kesenian yang dimiliki bermacam – macam bentuk, Ada kesenian yang berbentuk wujud dan ada juga yang tidak berwujud. Salah satu kesenian yang berwujud adalah seni arca, yang dimana arca ini sudah dikenal manusia sudah sejak zaman prasejarah, Seni arca ini biasanya digunakan untuk […]
Continue readingArti Arkeologi Manfaatnya Dan Kerjanya
Arti Arkeologi Manfaatnya Dan Kerjanya – Kebanyakan orang biasanya jika mendengar kata arkeologi masih di hubung – hubungkan dengan purbakala, barang kuno dan antik. Iya itu benar sekali karena arkeologi adalah ilmu yang mempelajari budaya masa lalu melalui tentang barang – barang kuno atau benda – benda kuno, agar kita bisa mengetahui apa saja yang […]
Continue readingBeberapa Ilmu Bantu Sejarah Selain Ikonografi
Beberapa Ilmu Bantu Sejarah Selain Ikonografi – Sejarah adalah sebuah hal yang cukup sulit diketahui sehingga membutuhkan penelitian sebagai alat bantu untuk mengetahui segalanya untuk menghasilkan sebuah penemuan. Tanpa sejarah, dunia ini akan terasa tidak lengkap karena dalam kehidupan tentu akan ada perkembangan dan perlu diketahui dunia sehingga bisa semakin maju dan tidak kembali ke […]
Continue readingKetahui Arti Ikonografi dan Contohnya
Ketahui Arti Ikonografi dan Contohnya – Ikonografi adalah sebutan yang tepat untuk ilmu yang mempelajari cara pembuatan seni dari jaman prasejarah dan jaman sejarah. Seni yang dimaksud bisa berupa arca, patung, hingga lukisan. Seni yang dibuat semirip mungkin dengan jaman sejarah bisa dibilang dengan ikonografi. Ketahui Arti Ikonografi dan Contohnya Jika dicontohkan di Indonesia sudah […]
Continue readingMisteri Lukiasan The Last Supper
Misteri Lukiasan The Last Supper – Lukisan The Last Supper karya Leonardo DaVinci juga banyak dipenuhi spekulasi tentang misteri dibaliknya. Ketika ditumpuk dengan versi terbalik dari lukisan itu sendiri, ternyata muncul 2 sosok yang terlihat seperti Ksatria Templar di kedua ujung meja serta ada sosok memegang bayi yang berdiri di sebelah kiri Yesus. Giovanni Maria […]
Continue readingLukisan Monalisa Tatapannya Masih Ikonografi
Lukisan Monalisa Tatapannya Masih Ikonografi – Siapa yang tidak kenal dengan lukisan yang dibuat diatas minyak di kayu poplar yang dibuat oleh Leonardo da Vinci pada abad ke – 16. Lukisan ini juga termasuk lukisan yang terkenal dan mempunyai atau memberikan tanda tanya untuk para pencinta lukisan monalisa ini. Yang masih didebatkan sekarang ini oleh […]
Continue readingApa itu ikonografi
Apa itu ikonografi – Ikonografi, ilmu pengenalan, ringkasan, klasifikasi, serta analisis ikon, tema, dan juga subjek dalam seni estetika. Istilah ini juga dapat merujuk pada musisi yang menggunakan gambar ini dalam karya tertentu. Studi ikonografi yang paling awal, dirilis pada abad ke-16, adalah katalog simbol dan juga tanda-tanda yang dikumpulkan dari karya sastra antik dan […]
Continue reading